Rabu, 02 November 2022

PASTIKAN TERSELENGGARANYA SUATU ACARA

  1. Memastikan terselenggaranya suatu acara.
  2. Melaksanakan fungsi manajemen dengan baik. Misalnya perencanaan, pelaksanaan pengorganisasian, pengawasan, dan evaluasi seluruh tahapan acara.
  3. Mengatur jalannya acara mulai dari persiapan hingga acara selesai
  4. Mengelola materi acara
  5. Mempublikasikan acara yang direncanakan
  6. Menjalin komunikasi dengan pihak-pihak yang diajak kerjasama demi terselenggaranya acara
  7. Mengatur dan menciptakan suasana kondusif saat pelaksanaan acara
  8. Mengendalikan kegiatan operasional
  9. Memastikan segala keperluan dan kebutuhan selama acara. Entah sebelum hari H atau setelah hari H
  10. Membuat laporan perencanaan dan penyelenggaraan acara sebagai salah pemenuhan data administrasi, dan sebagainya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar